Bappeda Kabupaten Grobogan telah menyusun dokumen Buku Putih Sanitasi (BPS), dimana dokumen ini memadukan hasil kajian Penilaian Resiko Kesehatan Lingkungan (studi EHRA) sebagai data primer, informasi data dari SKPD terkait sebagai data sekunder serta kajian kelembagaan terkait lainnya.

Buku Putih Sanitasi (BPS) menyediakan data dasar yang essensial mengenai struktur, situasi dan kebutuhan sanitasi di Kabupaten Grobogan. Hakekat BPS adalah memberikan gambaran karakteristik dan kondisi sanitasi serta prioritas/ arah pengembangan kabupaten dan masyarakat pada saat ini (current situation) serta membuat gambaran mengenai lokasi atau prioritas untuk penanganan masalah sub sektor drainase, air limbah, persampahan maupun air bersih yang tertuang dalam peta sanitasi Kabupaten Grobogan.

Berikut ringkasan dokumen Buku Putih Sanitasi (BPS) :